pada bulan April 2011 Desa Tlogorejo Terpilih sebagai salah satu Desa yang ditempati KKN mahasiswa dari Bojonegoro,kurang lebih selama 1 minggu para mahasiswa bersosialisasi bersama masyarakat di tlogorejo,,,,,karena waktu juga yang mendesak mereka mengoptimalkan KKN mreka disini dengan mengadakan pembinaan langsung kepada masyarakat pada hal -hal atau masalah yang sering terjadi dalam masyarakat desa tlogorejo,,,dan sebagai kenang-kenangan mereka membuat sarana sosial yaitu membangun Wc umum yang terletak di dusun karanggayam desa Tlogorejo. mungkin karena disana adalah tempat lalu lalangnya orang,juga sebagai jalan poros desa.oleh karena itu pemerintah desa tlogorejo mengucapkan terimakasih pada semua phak yang telah terlibat dalam proses KKN tersebut sehingga Acara tersebut berlangsung dengan lancar tanpa halangan suatu apapun.
wassalam.....
0 komentar:
Posting Komentar